POLITEKNIK PERTANIAN UNIVERSITAS ANDALAS PAYAKUMBUH
Selasa, 28 Mei 2013
323 Diterima Melalui PMDP, 75 diantaranya Calon Peserta BIDIK MISI
Sebanyak 323 calon mahasiswa Politeknik Pertanian Negeri Payakumbuh diterima melalui Penelusuran Minat Dan Prestasi (PMDP).  Calon mahasiswa yang lulus ini merupakan hasil seleksi dari sebanyak 978 calon yang berasal dari 124 Sekolah yang mengembalikan Formulir Pendaftaran sesuai dengan jadwal yang telah ditentukan.  75 orang dari yang lulus tersebut merupakan calon mahasiswa yang lulus  seleksi administrasi  sebagai penerima Beasiswa BIDIK MISI.    Rincian jumlah mahasiswa yang diterima berdasarkan program studi adalah sebagai berikut :
No. Program Studi Lulus Bidik Misi
1. Budidaya Tanaman Perkebunan 29 5
2. budidaya Tanaman Pangan 36 4
3. Mesin Peralatan Pertanian 21 5
4. Tata Air Pertanian 31 3
5. Teknologi Pangan 33 11
6. Agribisnis 42 14
7. Peternakan 39 9
8. Teknologi Peroduksi Hortikultura 31 6
9. Manajemen Produksi Pertanian 26 10
10. Manajemen Perkebunan 35 8

Jumlah 323 75

Rincian selengkapnya tentang daftar peserta yang lulus dan pengumuman dapat dilihat di bawah ini..


 

posted by Harmailis Chaniago @ 06.25   0 comments
..Prodi yang terdapat di Politeknik Pertanian Negeri Payakumbuh, 1. Tata Air Pertanian, 2. Mesin Peralatan Pertanian, 3. Teknologi Pangan, 4. Budidaya Tanaman Pangan, 5. Agribisnis, 6. Peternakan, 7. Hortikultura, 8. Budidaya Tanaman Perkebunan, 9. Manajemen Produksi Pertanian dan 10. Manajemen Perkebunan..........
Jalur Pendidikan Vokasional Pertanian di Sumatera Barat
SECUIL INFO
INFO SEBELUMNYA
LIHAT LAGI INFO
TAWARAN PROGRAM STUDI

8 Program Studi D-III : Budidaya Tanaman Perkebunan, Agribisnis, Peternakan, Teknologi Produksi Tanaman Pangan, Teknologi Produksi Hortikultura, Teknik Sumberdaya Air dan Lingkungan, Teknologi Pangan, dan Mesin Peralatan Pertanian dan 2 Program Studi D-IV, Manejemen Produksi Pertanian dan Manajemen Perkebunan

Links
Powered by

Blogger Templates

BLOGGER