POLITEKNIK PERTANIAN UNIVERSITAS ANDALAS PAYAKUMBUH
Jumat, 20 Februari 2009
Pertandingan Tenis Eksternal
Sabtu, 21 Februari 2009 bertempat di Lapangan Tenis Politeknik Pertanian Unand, berlangsung pertandingan tenis ekternal yang diikuti oleh 28 orang pemain. Para peserta berasal dari Politeknik Pertanian Unand, Polres Lima Puluh Kota, Pengadilan Negeri Tanjung Pati, Pengadilan Agama, plus pesesrta perorangan. Pertandingan tenis ini adalah dalam rangka Lustrum IV Politeknik Pertanian Unand yang ke-4 atau Dies Natalis ke-20. Acara pertandingan ini dibuka oleh Direktur Politani Unand yang diwakili oleh Pembantu Direktur III, Ir. Yudistira, M.Si. Hasil akhir dari pertandingan tenis tersebut adalah :
  • Juara I : Harmen (Pengadilan Agama Lima Puluh Kota)
  • Juara II : Selamet (BRI Payakumbuh)
  • Juara III : Harmaidi (Politeknik Pertanian Unand).
  • Juara IV : Ramon Wahyudi
  • Juara V : M. Mansyur



Foto Saat peserta mendengarkan aturan permainan yang disampaikan oleh ketua panitia Hidayat Raflis, SP



posted by Harmailis Chaniago @ 18.17  
0 Comments:
Posting Komentar
<< Home
 
..Prodi yang terdapat di Politeknik Pertanian Negeri Payakumbuh, 1. Tata Air Pertanian, 2. Mesin Peralatan Pertanian, 3. Teknologi Pangan, 4. Budidaya Tanaman Pangan, 5. Agribisnis, 6. Peternakan, 7. Hortikultura, 8. Budidaya Tanaman Perkebunan, 9. Manajemen Produksi Pertanian dan 10. Manajemen Perkebunan..........
Jalur Pendidikan Vokasional Pertanian di Sumatera Barat
SECUIL INFO
INFO SEBELUMNYA
LIHAT LAGI INFO
TAWARAN PROGRAM STUDI

8 Program Studi D-III : Budidaya Tanaman Perkebunan, Agribisnis, Peternakan, Teknologi Produksi Tanaman Pangan, Teknologi Produksi Hortikultura, Teknik Sumberdaya Air dan Lingkungan, Teknologi Pangan, dan Mesin Peralatan Pertanian dan 2 Program Studi D-IV, Manejemen Produksi Pertanian dan Manajemen Perkebunan

Links
Powered by

Blogger Templates

BLOGGER