POLITEKNIK PERTANIAN UNIVERSITAS ANDALAS PAYAKUMBUH
Rabu, 25 Maret 2009
Pelatihan Pedoman Penilaian Angka Kredit
Selama 2 hari, Selasa-Rabu - 24-25 Maret 2009, bertempat di ruang Sidang Politeknik Pertanian diadakan pelatihan untuk seluruh staf pengajar Politeknik Pertanian Payakumbuh tentang Pedoman Penilaian dan Pemberian Angka Kredit Jabatan Fungsional Dosen. Pelatihan diikuti hampir oleh seluruh dosen Politeknik Pertanian Payakumbuh yang sedang aktif. Narasumber dari pelatihan ini adalah Kepala Bagian Mutasi Dosen - Biro Kepegawaian - Depdiknas, Trisno Zuardi, S?H, MM. Pelatihan ini cukup menarik, terbukti dengan betahnya para peserta untuk mendengarkan materi mulai dari pagi sampai siangnya.
posted by Harmailis Chaniago @ 02.40  
0 Comments:
Posting Komentar
<< Home
 
..Prodi yang terdapat di Politeknik Pertanian Negeri Payakumbuh, 1. Tata Air Pertanian, 2. Mesin Peralatan Pertanian, 3. Teknologi Pangan, 4. Budidaya Tanaman Pangan, 5. Agribisnis, 6. Peternakan, 7. Hortikultura, 8. Budidaya Tanaman Perkebunan, 9. Manajemen Produksi Pertanian dan 10. Manajemen Perkebunan..........
Jalur Pendidikan Vokasional Pertanian di Sumatera Barat
SECUIL INFO
INFO SEBELUMNYA
LIHAT LAGI INFO
TAWARAN PROGRAM STUDI

8 Program Studi D-III : Budidaya Tanaman Perkebunan, Agribisnis, Peternakan, Teknologi Produksi Tanaman Pangan, Teknologi Produksi Hortikultura, Teknik Sumberdaya Air dan Lingkungan, Teknologi Pangan, dan Mesin Peralatan Pertanian dan 2 Program Studi D-IV, Manejemen Produksi Pertanian dan Manajemen Perkebunan

Links
Powered by

Blogger Templates

BLOGGER